Berbicara mengenai media pemasaran dan promosi, sejatinya memiliki banyak sekali jenis dan pilihan yang bisa anda gunakan. Salah satunya adalah menggunakan huruf timbul. Bisa dibilang media pemasaran huruf timbul ini dalam beberapa waktu terakhir semakin banyak digemari oleh para pelaku usaha. Selain memberi keuntungan yang besar, penggunaan huruf timbul juga sangat berpengaruh pada semakin dikenal usaha dan bisnis yang anda miliki tersebut.
Panduan Huruf Timbul Yang Profesional
Meskipun penggunaan media pemasaran huruf timbul dalam beberapa tahun terakhir semakin dikenal. Nyatanya ternyata masih banyak orang yang belum paham dan mengetahui apa sih huruf imbul. Karena penggunaan huruf timbul ini memang baru populer dalam beberapa tahun terakhir. Jadi huruf timbul merupakan merupakan tulisan atau huruf yang dibuat tiga dimensi. Huruf timbul ini banyak digunakan oleh kantor, perusahaan, toko, penyedia jasa, atau empat makan untuk menghadirkan kesan elegan dan mewah di tempatnya. Meskipun mahal, namun sebenarnya harga huruf timbul ini bisa bervariasi, tergantung bahan dan di mana anda membuatnya.
Huruf timbul juga merupakan salah satu bentuk dari media periklanan paling efektif. Yang dapat menggambarkan citra dan logo perusahaan dalam bentuk yang paling sempurna. Karena dalam penggunaan huruf timbul tersebut akan membuat logo perusahaan atau bisnis yang anda kembangkan terlihat lebih elegan, lebih eksklusif dan memberikan citra yang kuat di mata pelanggan.
Nah berbicara mengenai huruf timbul, tentu anda harus mengetahui apa saja yang perlu anda pahami dan ketahui mengenai pemasangan huruf timbul ini. Karena dalam pemasangan huruf timbul sendiri, pemasangan yang dilakukan juga harus dilakukan secara rapi dan presisi. Berikut kami akan sampaikan pannduan praktis dalam pembuatan huruf timbul yang profesional.
-
Tentukan Desain Terlebih Dahulu
Hal pertama yang perlu anda perhatikan ketika membuat huruf timbul yang profeisonal adalah dengan menentukan desain huruf timbul terlebih dahulu. Begitu banyak jenis huruf dan Anda bisa menyesuaikannya dengan kebutuhan branding bisnis yang dijalankan. Seperti daya tarik apa yang ingin ditonjolkan.
Jika ingin terlihat tegas, sebaiknya pilih huruf dengan karakter yang tegas dan kaku. Namun jika ingin lebih kreatif Anda bisa memilih jenis huruf yang lebih fleksibel dan unik sesuai branding bisnis Anda.
Anda sebenarnya juga bisa menambahkan logo atau ikon yang bisa merepresentasikan bisnis Anda. Selain itu, agar tampilannya makin menarik di malam hari, Anda pun juga dapat menambahkan rangkaian lampu LED dengan warna-warna yang beragam.
-
Memperhatikan Kualitas Bahan
Berikutnya yang juga perlu anda perhatikan adalah dengan memilih kualitas bahan huruf timbul yang digunakan. Hal ini juga dilakukan agar tidak salah pilih nantinya yang bisa berakibat pemborosan. Karena, seperti yang diketahui, huruf timbul sendiri memiliki jenis yang cukup beragam dari segi bahan pembuatannya, salah satunya huruf timbul akrilik. Material ini memiliki kualitas yang berbeda, tergantung dari harga, warna dan juga mereknya.
Dari penggunaan bahan material yang satu ini lebih disukai dibanding yang lain. Karena terlihat lebih menarik jika di balik susunan huruf-hurufnya ditambahkan lampu-lampu hias. Kelebihan lainnya dari material akrilik ini adalah bentuknya yang lebih fleksibel sehingga sangat memungkinkan untuk menciptakan bentuk-bentuk yang menarik sesuai keinginan.
-
Bisa Disesuaikan Dengan Budget
Dan yang terakhir yang perlu anda ketahui sebelum memilih sebuah huruf timbul adalah dengan menyesuaikan budget yang anda miliki sesuai kebutuhan. Memilih huruf timbul, tentu Anda juga harus mempertimbangkan soal fungsi dan juga budget yang dimiliki. Dengan begitu, anda bisa memperkirakan jenis bahan yang tepat dan berapa besar budget yang harus dikeluarkan. Terlebih lagi, setiap bahan memiliki harga yang berbeda sehingga anda dituntut untuk lebih jeli dalam menentukannya.
Tentunya setiap pemasangan yang dilakukan untuk pembuatan huruf timbul yang sudah kami sampaikan diatas ini bisa menjadi panduan yang baik. Karena sebenarnya masih banyak para pelaku bisnis dan usaha yang hanya memasang dan membuat huruf timbul ini karena latah. Namun secara hasil dan tampilan, sebenarnya tidak sebagus dan sebaik apa yang dikira dan anda inginkan. Sehingga sangat penting bagi anda tidak boleh mengabaikan pembuatan huruf timbul tersebut.
Jasa Pembuatan Huruf Timbul
Setelah mengetahui panduan penting dalam pembuatan huruf timbul yang profesional. Hal lainnya yang juga tidak kalah pentingnya adalah dengan memilih jasa pembuatan huruf timbul yang berkualitas tinggi. Untuk itu, kami dari Bentang Advertising siap membantu anda dalam memenuhi segala kebutuhan anda untuk pemasangan dan pembuatan huruf timbul dengan harga yang bersaing dan pemasangan yang rapi dan presisi.
Bentang Advertising juga sudah berpengalaman selama kurang lebih 10 tahun dan sudah banyak sekali dipercaya oleh berbagai perusahaan dan brand besar. Sebagai pembuat digital printing dengan kualitas terbaik dan harga yang bersaing di pasaran. Kami juga memberikan banyak sekali promo dan program pemasangan digital printing berkualitas tinggi serta dengan pemasangan yang baik dan berkualitas tinggi.
Bagi anda yang tertarik dengan jasa pembuatan huruf timbul yang berkualitas tinggi dan profesional tinggi. Anda bisa kunjungi website www.bentangadvertising.co.id untuk melihat berbagai katalog dan informasi menarik lainnya dari kami. Anda juga bisa langsung datang ke kantor pusat kami untuk berkonsultasi di Jalan AMD X No.32 Rt.001 Rw.009, Kreo, Larangan, Kota Tangerang, Banten, Indonesia. Atau anda bisa hubungi kontak marketing kami di nomor telepon 021-5866399.